0

Kata-kata bijak dalam film "5 cm"

 

  • Dan kamu akan selalu dikenang sebagai seorang yang masih punya mimpi dan keyakinan, bukan cuma seonggok daging yang hanya punya nama. Kamu akan dikenang sebagai seorang yang percaya pada kekuatan mimpi dan mengejarnya, bukan seorang pemimpi saja, bukan orang biasa-biasa saja tanpa tujuan, mengikuti arus dan kalah oleh keadaan. Tapi seorang yang selalu percaya akan keajaban mimpi keajaiban cita-cita, dan keajaiban keyakinan manusia yang tak terkalkulasi dengan angka berapa pun… Dan kamu nggak perlu bukti apakah mimpi-mimpi itu akan terwujud nantinya karena kamu hanya harus mempercayainya.
  • Biarkan keyakinan kamu, 5 centimeter menggantung mengambang di depan kening kamu. Dan… sehabis itu yang kamu perlu… cuma…
  • Cuma kaki yang akan berjalan lebih jauh dari biasanya, tangan yang akan berbuat lebih banyak berbuat dari biasanya, mata yang akan menatap lebih banyak dari biasanya, leher yang akan lebih sering melihat ke atas.
  • Lapisan tekad yang seribu kali lebih keras dari baja….
  • Dan hati yang akan bekerja lebih keras dari biasanya….
  • Serta mulut yang akan selalu berdoa….
  • Taruh mimpi-mimpi kamu, cita-cita kamu, keyakinan kamu, apa yg kamu mau kejar
  • Kamu taruh di sini jangan menempel di kening.
  • Biarkan dia menggantung mengambang 5 centimeter di depan kening kamu Jadi dia nggak akan pernah lepas dari mata kamu.
  • Dan kamu bawa mimpi dan keyakinan kamu itu setiap hari, kamu lihat setiap hari, dan percaya bahwa kamu bisa.
  • Apa pun hambatannya, bilang sama diri kamu sendiri, kalo kamu percaya sama keinginan itu dan kamu nggak Bisa menyerah.
  • Bahwa kamu akan berdiri lagi setiap kamu jatuh, bahwa kamu akan mengejarnya sampai dapat, apa pun itu, segala keinginan, mimpi, cita-cita, keyakinan diri
  • Cuma kaki yang akan berjalan lebih jauh dari biasanya, tangan yang akan berbuat lebih banyak dari biasanya, mata yang akan menatap lebih lama dari biasanya, lapisan tekad yg seribu kali lebih keras dari baja. Dan hati yang akan bekerja lebih keras dari biasanya. Serta mulut yang akan selalu berdoa
  • kalo lo yakin sama sesuatu , lo taroh itu di sini (kening) , abis itu lo kerja keras .. semampu kamu.
  • jangan percaya sama hoki . apa yg kamu raih bkn karna kamu hoki , tapi kerja keras kamu slama ini yg telah kamu tanam dengan terus tekun dan pantang menyerah dalam menjalankannya .
  • jangan pernah menganggap kritik itu suatu proses kemunduran atau serangan . kalo lo d kritik , buat cetak biru di pikiran lo . kalo kritik itu adalah pengorbanan dari seseorang yg mungkin telah mengorbankan rasa ga enaknya sama kita , entah sebagai seorang teman atau rekan kerja , semata-mata untuk apa ? hanya untuk membuat diri kita lebih baik . itu aja..
  • manusia mendapatkan sesuatu dari manusia lain . manusia melepaskan sesuatu dari manusia lain . manusia menjadi manusia karna manusia lain , atau mungkin ada juga manusia yg menjadi manusia kembali karna manusia lain
sumber:http://www.pustakasekolah.com/kata-kata-bijak-film-5-cm.html
0

Seberapa Pentingnya Sarapan Pagi???

Riset di Harvard University menunjukkan bahwa orang yang teratur sarapan pagi memiliki hingga 50 persen kecenderungan untuk tidak mengalami kegemukan dibandingkan mereka yang melewati sarapan.

1. Sarapan memenuhi nutrisi yang diperlukan. Menunda sarapan membuat tubuh sulit memperoleh nutrisi dan vitamin yang diperlukan.

2. Sarapan menurunkan berat badan karena saat beraktivitas dengan perut kosong tubuh akan membakar kalori secara lambat. Sarapan pagi setelah perut kosong semalaman dapat meningkatkan metabolism yang berarti pembakaran kalori sepanjang waktu menjadi efisien.

3. Sarapn meningkatkan kemampuan otak. Riset ahli Universitas Swansea Wales membuktikan bahwa peljar yang selalu sarapan mencatat rata-rata skor 22% lebih tinggi dibanding yang tidak sarapan. Ketika bangun pagi, sebagian besar energy-dalam bentuk glukosa dan glikogen telah habis. Glukosa adalah bahan bakar yang diperlukan otak.

4. Sarapan dapat menurunkan risiko sakit jantung. Riset menunjukkan, wanita sehat yang melewatkan sarapan selama 2 jam memiliki kadar kolesterol buruk (LDL) lebih tinggi dibanding yang bersarapan semangkuk sereal plus susu di pagi hari. \

Sarapan sehat:

1. Sarapan sebaiknya mengandung sedikitnya 5 gram serat, satu hidangan kalsium (setara segelas susu atau yogurt) plus protein dan lemak.

2. Jika taka da waktu sarapan, bawalah roti isi dan susu untuk dinikmati dalam perjalanan.

3. Telur dadar merupakan makanan praktis. Kandungan nutrisi dalam telur, seperti vitamin A, B2, B6, B12, zat besi, kalsium, kalium dan zat besi lainnya

4. Bila Anda selalu tidak merasakan lapar pada pagi hari, sebaiknya menghentikan makan sesudah jam 8 malam

dikutip dari http://mataharinews.com/kesehatan/hidup-sehat/1862-seberapa-pentingnya-sarapan-pagi.html
Back to Top